Di era digital seperti sekarang ini, tentunya moment terindah ingin sekali anda abadikan dan selalu bisa anda lihat kapanpun dan dimanapun, oleh karena itu melakukan publikasi acara pernikahan dengan media cetak saja tidak cukup. Untuk itu kami hadir dengan layanan baru yaitu “Wedding Invitation Video” untuk melengkapi moment yang tak ternilai itu.